Cegah pemanasan global Kodim 0709/Kebumen melaksanakan penananaman pohon bersama elemen masayarakat

    Cegah pemanasan global Kodim 0709/Kebumen melaksanakan penananaman pohon bersama elemen masayarakat

    Kebumen - Dandim 0709/Kebumen Letkol Czi Letkol Czi Ardianta Purwandhana S.Hub.Int.M.Han. mengapresiasi besarnya peran elemen masyarakat dalam rangka mencegah pemanasan global.

    Hal itu diungkapkan Dandim saat melakukan penanaman bibit pohon dalam rangka kegiatan karya bakti penananam pohon buah di area Obwis Purangga Park Desa, Rabu (07/12/2023).

     

     Dalam kegiatan ini dihadiri Ketua DLHKP Kebumen, Ketua Dinas Kehutanan Kebumen;Ketua BPBD Kebumen, Camat Karanggayam beserta Staff, Kades Karanggayam beserta perangkat, Kasatpol PP Kebumen dan FKPPI desa Karanggayam;

     

    “Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Kodim 0709/kebumen yang mengajak segenap elemen daerah dan masyarakat, ikut serta dalam aksi nyata pencegahan pemanasan global dan pencegahan tanah longsor, melalui gerakan karya bakti penananam pohon buah, ” ujar Dandim usai menanam bibit Pohon kelengkeng.

     

    Ia menuturkan bahwa penanaman bibit pohon merupakan investasi untuk membangun masa depan, dan membangun mental yang sadar mitigasi bencana, serta peduli terhadap lingkungan alam sekitar.

     

    Tak hanya itu, menurutnya, penanaman bibit pohon buah khususnya, juga merupakan upaya membangun ketahanan pangan sekaligus sebagai kontribusi untuk membantu bumi menghadapi resiko pemanasan global dan kerusakan alam, pungkas Dandim.

    Redaktur : Nasruloh

    kebumen jateng cegah pemanasan global kodim 0709/kebumen melaksanakan penananaman pohon bersama elemen masayarakat
    Nasruloh

    Nasruloh

    Artikel Sebelumnya

    Karya Bakti TNI, Dandim 0709/Kebumen Pimpin...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0709/Kebumen Terima Tim Dalprog Srendam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI
    Wakapolri Resmi Membuka Pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 TA 2025 di Lembang
    Kapolri Hadiri Tanwir I Aisyiyah, Dukung Kesetaraan Gender
    Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana Komsos Dengan Warga Binaan

    Ikuti Kami